Selasa, 27 Agustus 2013

BIMTEK ADMINISTRASI KEPEGAWAIAN

BIMTEK ADMINISTRASI KEPEGAWAIAN
Dalam rangka menunjang kelancaran kegiatan organisasi pemerintah daerah, khususnya dalam bidang kepegawaian maka dibutuhkan pejabat yang mampu menyusun administrasi kepegawaian secara benar sehingga penempatan personil sesuai dengan tingkat pendidikan dan kemampuannya. Administrasi Kepegawaian pada hakikatnya melakukan dua fungsi yaitu fungsi manajerial, dan fungsi operatif (teknis). Fungsi manajerial berkaitan dengan pekerjaan pikiran atau menggunakan pikiran (mental) meliputi perencanaan, pengorganisasian, pengarahan, dan pengendalian pegawai. Sedangkan fungsi operatif (teknis), berkaitan dengan kegiatan-kegiatan yang dilakukan dengan fisik, meliputi pengadaan, pengembangan, kompensasi, integrasi, pemeliharaan, dan pemensiunan pegawai.
Sehubungan dengan hal tersebut maka kami megundang Bapak/Ibu untuk mengikuti Bimbingan Teknis Administrasi Kepegawaian, yang akan dilaksanakan pada :
 
Selasa - Kamis, 27 s/d 29 Agustus 2013
Selasa - Kamis, 10 s/d 12 September 2013
Selasa - Kamis, 24 s/d 26 September 2013
Selasa - Kamis, 8 s/d 10 Oktober 2013
Selasa - Kamis, 22 s/d 24 Oktober 2013
Selasa - Kamis, 12 s/d 14 November 2013
Selasa - Kamis, 26 s/d 28 November 2013
Selasa - Kamis, 10 s/d 12 Desember 2013
 
Tempat : Hotel Losari Roxy - Jakarta
           Jl. K.H Hasyim Azhari No. 41 Jakarta Pusat
 
Biaya Kontribusi :
 
Paket A (Menginap)
@ Rp. 4.250.000,-
(Empat Juta Dua Ratus Lima Puluh Ribu Rupiah/ Peserta
Termasuk akomodasi hotel selama 2 malam (Makan pagi, Siang, malam dan 2 X rehat kopi, 1 Kamar untuk 2 Orang/Twin Sharing)
 
Paket B (Tidak menginap)
@ Rp.3.500.000,-
(Tiga juta Lima Ratus Ribu Rupiah) / Peserta
Tidak termasuk akomodasi hotel (hanya ada makan siang dan 2 X rehat kopi selama bimtek)
 
INFORMASI DAN PENDAFTARAN :
LEMBAGA STUDI MANAJEMEN ANGGARAN PUBLIK
Telp : 021.43900472, 43900460   Fax : 021.43900472
HP : 0813.8588.3148, 0858.8033.5233
YM : LSMAP_JKT
Twitter : @LSMAP       FB / Email : LSMAP.JKT@gmail.com
Web : http://www.lsmap.org   Blog : http://lsmap-diklat.blogspot.com

0 komentar:

Posting Komentar